UNTUK MENCARI PUISI-PUISIMU CUKUP KETIK NAMAMU DI KOLOM "SEARCH" LALU "ENTER" MAKA SELURUH PUISIMU AKAN TAMPIL DI SINI

Kamis, 21 Maret 2013

TERLELAB DI DALAM JAGA

Lama Sudah Terhunus ke Angkuhan,
Dari Noda Yang Bagaikan Kemilau,
Tentang Jawab Yang Tak Pernah Pasti,
Hasrat Hati pun Mencaci Maki,
Dalam Tangisan Yang Bagai Misteri,
TerCipta D Dalam Hati Suci.

Kadang KeInginan Terbakar Nafsu Jiwa,
Namun Impian Hati Tercipta Mulia,
Bagai Hidup d Dalam Mati Suri,
TerLupa Akan Kuasa ILLAHI.

Aku Tersentak Sadarkan Arti Mimpi,
Bagai Menatap Silau Mentari,
Yang MemButakan Pandangan Nyata,
Bersama Kekecewaan D Dalam Mata Hati.

Kesadaran Ini Kini Tercipta,
Mata Hatipun Mulai Bicara,
Bersama Tiupan Bayu Yang Membelai Manja,
Dalam Nyanyian Panggilan Jiwa,
Yang Telah Lama Terlelab D Dalam Jaga.

Terima Kasih Tentang Arti Hidup ini,
Terima Kasih Restu Yang Kau Beri,
Walau Ku Sendiri Besama Sunyi Dan Sepi,
Kulapaz Kan namamu D Penjara Ke Egoan Hati,
Bersama JIkir Hembusan Napas Ini Yang Kau Beri.

By LUmbang KAyung

Tidak ada komentar:

Posting Komentar