UNTUK MENCARI PUISI-PUISIMU CUKUP KETIK NAMAMU DI KOLOM "SEARCH" LALU "ENTER" MAKA SELURUH PUISIMU AKAN TAMPIL DI SINI

Rabu, 09 Oktober 2013

RASAKAN CINTA KU

Bukan kata Merayu mu,
Tapi aku menunggu,
Coba Goreskan Irama Sendu,
Di setiab Waktu ku,
Tampa ada Ragu,
tertepis Rasa Malu,
Di dalam Kalbu,
Menuai Rindu,
Kala Asmara Menyatu,
Ku Impikan dirimu Selalu.

Bukalah Mata,
Cobalah kau Rasa,
Katakan Cinta,
Yang penuh Gelora,
Biar ku Ukirkan Asmara,
Antara kita Berdua,
Meninggalkan Luka Lara,
Yang Mendera setiab Rasa,
Dari Rasa Curiga,
Karna hanya Engkaulah yang ku Cinta,
Ku Puja selalu sepangjang Masa.

By LUmbang Kayung

Tidak ada komentar:

Posting Komentar