ruang surga untuk kesemaian cintaku
kau suguhkan dalam relung senantiasa
kukenali sepanjang hayatku
meskipun demikian aku
tega tidak meninggalkan kau kesendirian
dalam kalbu di saat aku termenung
kesungguhanku menaburkan debu cinta
di pojok matamu melukiskan kerinduanku
seumur hidup seiring kau dan aku bersatu
padu dalam gelora asmara membara
di ujung dunia tak bertepi
benarkah itu?sungguh menggairahkan
hasrat ke pohon benalu parasit
seumur hidup
cintamu terelakkan tidak dalam relung
sepanjang rembulan menaburkan sinar
harapan dalam kerinduanku bahwa
kaulah bulu perinduku meskipun relung
kubentangkan keropos digorogoti rayap
tak menentu
percayalah, aksara puisi menelusuri dunia
impian seiring cinta dan hasrat memadu
kasih nan jauh meskipun lautan malaka
membatas dalam gelora menggebu
Oleh :siamir marulafau
Sm/08092013
Tidak ada komentar:
Posting Komentar