UNTUK MENCARI PUISI-PUISIMU CUKUP KETIK NAMAMU DI KOLOM "SEARCH" LALU "ENTER" MAKA SELURUH PUISIMU AKAN TAMPIL DI SINI

Sabtu, 30 Desember 2017

CINTA TAK DIANGGAP


Kau yang selalu dihati ku
Meski jauh dari pandangan ku
Aku selalu ada untuk mu
Meski kau selalu menyapa nya bukan aku

Kamu mencinta nya
Kamu mengharapkan nya
Kamu tak melihat ku
Seolah kau tak tau akan hadir ku

Aku bisa menyimpan rasa cinta ku
Tapi ku tak bisa menyimpan cemburu ku
Aku disini kasih
Meski kau tak lihat aku kasih

Gerimis mata ku ingat kamu
Menetes lah air kerinduan ku akan mu
Walau kau tak disisiku
Percayalah hati ini putih penuh kasih untukmu

Medan 30122017
Fatircool
Yv, (YuliaVebian)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar