Sebaris Kata Yang Tak Bermakna Kukirimkan Untuk Sesuatu Yang Bersembunyi Dibalik Tirai Keperkasaan Namun Tiada Berdaya...
Bersembunyi Dibalik Dinding Para Sahabat Yang Tak Berpaling...
Yang Dianya Mampu Mengubah Kasih Sayang Menjadi Dendam Yang tak berakhir...
Ingin Kugapai Jemarimu Dan Kusematkan Cincin Kematian Hingga Kebencian pun Enggan Hilang Dari Dalam Hati...
Inilah Kemauanmu Yang Membangunkan Jiwa Hitam Tanpa Darah...
Yang Telah Lama Tersimpan Dan Tertutup Sejak Lama...
Walau Terjatuh Dijurang Kematian Namun Tali Penyesalan telah Kusemat Dikakimu Yang Indah.....
Oleh ; Juank Hadapi
Tanjungbalai,Sumatera Utara
Tidak ada komentar:
Posting Komentar